Menguploade File ISO Ke Proxmox



     Proxmox Virtual Environment adalah sebuah proyek open source yang di kembangkan dan di maintain oleh Proxmox Server Solutions GmbH di Jerman. Proxmox VE adalah sebuah platform virtualisasi open source untuk menjalankan aplikasi dan mesin virtual.

Berikut adalah cara menguploade file ISO ke dalam Proxmox
Sebelumnya jika kalian belum tau cara install proxmox bisa dilihat disini
1. Pada tampilan awal proxmox pilih storage. 

2. Setelah masuk ke dalam Storage Selanjutnya adalah pilih Content

3. Selanjutnya pada menu content pilih Upload

4. Karena File yang akan kita Upload adalah ISO maka content pilih ISO Image
    Lalu Pilih select file untuk memilih file yang akan di Upload

5. Cari Dimana file yang akan di Upload pada komputer kita, kalau sudah klik file tersebut
     lalu pilih Open

6. Jika sudah maka akan kembali ke menu seperti berikut dan pada select file akan muncul 
    nama file yang tadi kita pilih dan akan di Upload ke Proxmox, lalu klik Upload untuk
    memulai mengupload file ISO

7. tunggu Hingga Prosses Upload selesai

8. Jika sudah teruploade maka pada menu content akan muncuk file ISO yang kita Uploade.

9. Selesai.


Sekian Postingan kali ini, jika ada kesalahan mohon maaf, dan jika ada pertanyaan silahkan bisa bertanya dikolom komentar, terimakasih.





Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Menguploade File ISO Ke Proxmox"

Post a Comment